Potensi Kehutanan
Luas wilayah Kabupaten Pakpak Bharat adalah 1.218,3 km2 atau 121.830 hektar. Bila ditinjau berdasarkan peta kawasan hutan Provinsi Sumatera Utara (SK Menhut RI No. 44/Menhut-II/2005), maka status kawasan Kabupaten Pakpak Bharat terdiri dari:
Total Luas Wilayah: 121.830 100
Hutan Lindung: 43.936,6 36.1
Hutan Suaka Alam: 5.657,0 4.6
Hutan Produksi: 7.916,71 6.5
Hutan Produksi Terbatas: 48.894,0 40.1
Areal Penggunaan Lain: 15.425,7 12.7